30 C
surabaya
Senin, 29 April 2024
Beranda slide

slide

Selancar Angin Tunggu Kiriman Layar Baru

SURABAYA – Tidak ingin ketinggalan dengan daerah lain, tim puslatda selancar angin mulai memperbarui peralatan yang akan digunakan saat berlangsungnya, PON XIX/2016 September mendatang. Rencana pembelian alat baru disampaikan oleh pelatih puslatda selancar angin Bambang Wijanarko di sela-sela latihan...

Menembak Intip Kekuatan Lawan

Surabaya - Dalam rangka mencoba mempertahankan titel juara umum di Pekan Olahraga Nasional (PON) 2016 di Jawa Barat, cabang olahraga (cabor) menembak Jawa Timur (Jatim) kini mulai mengantisipasi dan memetakan kekuatan pesaing, yang diprediksi bakal menyulitkan langkah Jatim untuk...

Biliar Pede Raih Emas

Surabaya - Meloloskan delapan atlet ke Pekan Olahraga Nasional (PON) 2016 di Jawa Barat, cabang olahraga (cabor) biliar Jawa Timur (Jatim) bersiap mempersembahkan medali emas, minimal mampu mendapatkan satu emas. Pelatih biliar Jatim Tony Ho mengatakan, keinginan pihaknya untuk bisa...

Tim Sepakbola Jalani Tes Lengkap

Surabaya -Jelang melakoni agenda Pra-PON (Pekan Olahraga Nasional) pada 20 sampai 30 Maret 2016 mendatang, tim sepakbola Jawa Timur (Jatim) berencana kembali melakukan tes fisik. Namun, kali ini secara lengkap. Menurut pelatih tim sepakbola Jatim Hanafing, skuad asuhannya bakal melakukan...

Amalia Fauziah Ingin Mengubah Nasib

Masa remaja adalah masa-masa paling indah bagi kebanyakan orang. Namun hal itu tak berlaku bagi pesenam Jatim yang satu ini, Amalia Fauziah. Atlet senam andalan Jatim di nomor balok keseimbangan ini nyaris tak punya banyak waktu untuk berkumpul dengan...

Balap Motor Kesulitan Tempat Latihan

Surabaya – Sejak ditutupnya Sirkuit Kenjeran, latihan tim balap motor Jawa Timur (Jatim) proyeksi Pekan Olahraga Nasional (PON) 2016 di Jawa Barat, harus berpindah-pindah tempat. Meski demikian, tak menyurutkan cabang olahraga (cabor) ini dalam mewujudkan misi meraih minimal satu...

Pangdam Buka Binter Atlet KONI Jatim

Malang - Pangdam V Brawijaya Mayjen TNI Sumardi turut terlibat mempersiapkan atlet-atlet Jatim  yang nantinya berlaga di Pekan Olahraga Nasional (PON) XIX 2016 Jawa Barat, lewat progam pembinaan karakter (Binter). Kemarin pagi (3/3), Sumardi memberikan pengarahan kepada atlet-atlet Jatim ...

BERITA TERBARU