Beranda blog
350 Atlet Ju-jitsu Berebut Piala Kajati di Kejurnas
PACITAN - Sebanyak 350 atlet Ju-jitsu, dari seluruh Indonesia akan adu kepiawaian pada Kejurnas Ju-jitsu Piala Kajati Jatim 2025, di GOR Pacitan 13-15 Februari 2025.
Kejurnas dalam rangka hari jadi Kabupaten Pacitan ke 280...
Cucak Ijo Jadi Maskot Porprov IX Jatim 2025 Kabupaten Malang
MALANG - Kabupaten Malang, resmi meluncurkan maskot Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur IX 2025 yang diberi nama Cak Jo, akronim dari Cucak Ijo.
Peluncuran, dilakukan dalam acara launching di...
Ratusan Atlet Bridge Berebut Piala GABSI Jatim
SURABAYA - Ratusan atlet bridge dari beberapa provinsi di Indonesia, bakal bersaing untuk meraih juara Piala BTC dan Piala Ketua Umum Gabungan Bridge Seluruh Indonesia (GABSI) Jatim, akan digelar di Gedung BPSDM Jatim, di Kota Malang 14-16 Februari...
PAS SC Juara Umum Kejuaraan Pasuruan Finswimming Championship 2025
PASURUAN - PAS SC berhasil meraih juara umum, dalam kejuaraan Pasuruan Finswimming Championship 2025, yang berlangsung di Kolam Renang Katak Riang Permai, Pleret, Kabupaten Pasuruan pada 1-2 Februari 2025.
Klub ini, berhasil mengumpulkan total...
Kolaborasi Forki dan Unesa, Helat Coaching Clinic Bersama Dua Karateka Dunia
SURABAYA - Kolaborasi Universitas Negeri Surabaya (Unesa), dan Federasi Olahraga Karate-Do Indonesia (Forki) selenggarakan coaching clinic, yang dihadiri pelatih atau karateka internasional dari Italia dan Ukraina, pada Jumat, 31 Januari 2025.
Kegiatan dihadiri 250-an...
Surabaya Juara Umum Kejurprov Tarung Derajat Usia Dini Piala Pangkoarmada II
SURABAYA - Kontingen Tarung Derajat Surabaya, berhasil merebut juara umum Kejurprov Usia Dini Piala Panglima Koarmada II, digelar Indoor Sport Koarmada II, 1-2 Februari 2025.
Surabaya berhak memboyong Piala Bergilir Panglima Koarmada II,...
Sebanyak 104 Petarung Turun di Kejurprov Piala Pangkoarmada II
SURABAYA - Sebanyak 104 atlet Tarung Derajat se-Jawa Timur, mengikuti Kejuaraan Provinsi usia dini piala Panglima Koarmada II untuk pertama kalinya digelar di Surabaya sebagai ajang pembibitan.
Ketua Harian Keluarga Olahraga Tarung Derajat (Kodrat)...